Pedagang makanan di India ini sekali lagi menciptakan sensasi dengan inovasi telurnya. Kali ini, dia menciptakan omelet dengan topping biskuit Oreo dan cabai sebagai salah satu kreasinya.
Dalam dunia kuliner, India sering mencuri perhatian dengan hidangan-hidangannya yang eksentrik dan berbeda. Ada beberapa pedagang makanan yang menciptakan kombinasi menu yang cukup aneh dan tak lazim, yang seringkali menjadi topik viral.
Biasanya, omelet diolah dengan berbagai bahan yang memili